Jalin Keakraban, Babinsa 10/Spj Komsos Dengan Pedagang Buah
  • Jelajahi

    Best Viral Premium Blogger Templates

    Kode IT


    terkini

    Jalin Keakraban, Babinsa 10/Spj Komsos Dengan Pedagang Buah

    Dimas ( Redaksi )
    24 April 2022, 4/24/2022 01:32:00 PM WIB Last Updated 2022-04-24T06:32:48Z


    Aceh Timur_Harian-RI.com
    Sebagai seorang Babinsa pendekatan melalui Komunikasi Sosial terhadap warga binaan mutlak dilakukan dengan tujuan untuk menciptakan keharmonisan dan terjalinnya komunikasi yang baik antara TNI dengan masyarakat.

    Seperti yang dilakukan oleh Serma Fready  pada saat melaksanakan Komsos dengan Nasir (48) pedagang buah di Desa Simpang Jernih, Kecamatan Simpang Jernih, Aceh Timur, Minggu (24/04/2022).

    Adapun buah yang di jual oleh Nasir yaitu berjenis semangka yang saat ini menjadi primadona sebagai  menu dalam berbuka puasa.

    Selain harga yang terjangkau buah tersebut sangat bermanfaat karena memilik kandungan air yang sangat tinggi sehingga sangat cocok untuk dihidangkan sabagai buah untuk buka puasa.

    Pada kesempatan tersebut Babinsa juga berpesan dan mengingatkan kepada pedagang agar selalu memperhatikan kebersihan buah yang dijual, tidak menjual buah tidak layak konsumsi dan selalu menjaga kebersihan  lingkungan, agar terhindar dari penyakit.

    Selanjutnya ia menambahkan kita juga mengajak masyarakat agar lebih mencintai buah-buahan  lokal terlebih lagi hasil pertanian, selain harganya terjangkau buah lokal juga tidak kalah bersaing dengan buah dari luar, tandasnya. (Marhaban).
    Komentar
    Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
    • Jalin Keakraban, Babinsa 10/Spj Komsos Dengan Pedagang Buah

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Terkini

    Topik Populer