Bandung Barat_Harian-RI.com-
Program pemerintah untuk mensejahterakan masyarakat masih banyak kendala khususnya BANTUAN PANGAN NON TUNAI ( BPNT)Sembako seperti terjadi di kecamatan Cipendeuy kabupaten Bandung Barat.
Menurut Suhendi alias Awing mengatakan program pemerintah itu bagus dan tidak mubajir contohnya untuk PKH dan BPNT sembako itu dianggap sukses tapi anehnya Banyak kartu KKS masyarakat yang tidak bisa di cairkan atau kosong dan ini tanggung siapa.ujarnya
Masih menurut awing seharus dinas sosial itu bersinergi dengan Bank himbara jangan sampai banyak kartu KKS BPNT kosong saldonya.kasian masyarakat sangat berharap.biasanya masyarakat itu kalau kartu terblokir atau gagal transaksi pasti ngeluhnya ke agen atau e warung dan agen harus membetulkannya ke siapa buktinya saya investigasi sudah mencapai ribuan kartu kks BPNT yang kosong saldo coba beri penjelasan ke masyarakat jangan saling tuduh antara Dinsos Kab Bandung Barat Dengan BanK BNI.ujarnya
Menurut salah satu Agen /e warung kecamatan cikalong mengatakan saya sering di komplen oleh KPM gegara kartu kks ini seperti transaksi gagal .atau kartu tidak ada saldonya.saya bingung harus membeulkannya ke mana apa ke Dinas sosial melalui TKSK atau langsung ke bank BNI .ujarnya
Diakhir pembicaraan awing berharap untuk dinsos kbb segera adakan swiping kartu kosong yang tidak ada saldonya dan ke bank BNI coba bersinergi dengan Dinas sosial kabupaten Bnadung Barat. Harapnya. (HR-RI. C.R)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar