MAKAM EYANG WALUNAJAYA BATUJAJAR KURANG PERHATIAN PEMDA BANDUNG BARAT.
  • Jelajahi

    Best Viral Premium Blogger Templates

    Kode IT


    terkini

    MAKAM EYANG WALUNAJAYA BATUJAJAR KURANG PERHATIAN PEMDA BANDUNG BARAT.

    Dimas ( Redaksi )
    10 Oktober 2022, 10/10/2022 12:44:00 PM WIB Last Updated 2022-10-10T05:43:59Z

    BANDUNG BARAT_Harian-RI.com-
    Makam Leluhur masyarakat  Batujajar Eyang walunajaya kurang adanya perhatian dari pemerintah  terbukti pada saat tim Seni Budaya Sunda yang di pelopori oleh Ajat Candra mengadakan tapak tilas  kondisi jalan dan makam nya sangat memprihatinkan. 

    Menurut Ajat candra saya sudah beberapa  kali datangvke makam keramat yang ada di bandung barat kondisinya sangat memprihatinkan  padahal itu aset pda bandung barat dan  harus di pelihara. Ujarnya.

    Masih menurut ajat banyak makam keramatvdi bandung barat  seperti  eyang walunajaya,cai kahuripan,syech maulana ibrahim,  dan banyak lagi. Imbuhnya.

    Sedangkan menurut kades Giri asih ujang sopandi untuk memelihara makam keramat atau makam leluhur yang ada di wilayah batujajar kami akan berkordinasi dengan pemerintahan  daerah salah satu dengan Camat batujajar unarnya 

     Masih menurut ujang makam keramat ini juga akan kami usulkan melalui program kegiatan pembangunan untuk dibangun mulai dari jalan sampai tempat berdoa dan akan didirikan  masjid atau mushola di area itu dan sekaligus menjadi wisata religi.ujarnya. ( HR-RI_CR)
    Komentar
    Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
    • MAKAM EYANG WALUNAJAYA BATUJAJAR KURANG PERHATIAN PEMDA BANDUNG BARAT.

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Terkini

    Topik Populer