Bireuen_Harian-RI.com
Kapolres Bireuen AKBP Mike Hardy Wirapraja, S.I.K., M.H., menghimbau Masyarakat untuk menjaga situasi Keamanan dan Ketertiban saat Malam pergantian Tahun nanti
Kapolres berharap, Masyarakat tidak melakukan Kegiatan - kegiatan yang dapat tergangunya Ketertiban Umum
Seperti melakukan Konvoi Kenderaan yang dapat menimbulkan Gangguan Lalu Lintas, Kemacetan hingga terjadinya Kecelakaan, membakar Mercon/Kembang Api yang membahayakan diri sendiri dan orang lain
Serta tidak Melakukan Kegiatan-kegiatan yang dilarang oleh Agama, sambung Kapolres
Kapolres Mengajak Masyarakat Sambut Malam Pergantian Tahun dengan Zikir dan Do'a, sebagai bentuk Rasa syukur kepada Sang Pencipta
"Saya mengajak dan menghimbau kepada seluruh elemen Masyarakat Bireuen untuk bersama - sama menjaga ketertiban umum pada malam pergantian tahun, mari kita wujudkan bireuen aman dan nyaman" terang AKBP Mike
Tidak ada komentar:
Posting Komentar