Bireuen_Harian-RI.com - Dayah Terpadu Nurul Jadid Peusangan Bireuen tahun 2023 /2024 menerima santri baru sebanyak 40 orang.
Dayah ini juga memiliki berbagai fasilitas pendukung,seperti mesjid,gedung permanen 2 lamtai,asrama santri,perpustakaan,kantin,lapangan olah raga,sedangkan untuk fasiltas asrama lengkap dengan kamar tidur,kamar mandi,kasur,lemari dan listrik.
Untuk Staf pengajar mulai dari sarjana ( S1),mahister (S2) Dokter (S3)serta lulusan dayah ternama di Aceh.
Tujuan Pembentukan Dayah Terpadu Nurul Jadid Peusangan ini,Mewujudkan generasi yang beriman,bertaqwa,
cerdas,kreatif,,Inovattif,,berkarakter islami dan berjiwa besar untuk mengabdi bagi agama,negara dan bangsa.
Sementara,misi Dayah melaksanakan pembelajaran secara efektif dan profesional,melakukan peningkatan tenaga pendidik dan tenaga kependidikan,"tak hanya itu pembelajaran kitab kuning ,program Tahfidz,seni kaligrafi dan ketrampilan dilakukan secara terpadu dan yang terakhir menjalin hubungan kerjasama denhan berbagai pihak dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan.
Selanjutnya,Dayah Terpadu Nurul Jadid,mempunyai program unggulan seperti,Program Tahfidz,Pembelajaran Kitab Kuning,Seni Kaligrafi serta Pramuka dan Perkemahaan" jelas Murthada".
Selain itu,Dayah Terpadu Nurul Jadid Cot ijue Peusangan Bireuen,Aceh bernaung dibawah Yayasan Abuya Peusangan Aceh yang didirikan pada tahun 1998.
Dayah Terpadu ini berbasis " Ahl us Sunnah Waljamaah.
Seperti dikatakan ,Pimpinan Dayah Terpadu Nurul Jadid,Abuya Peusangan Dr.Tgk Muthada Yusuf MA senin ( 20/2) kepada media ini.
Beliau juga alumni Dayah Darul Istiqamah Bireuen yang dahulunya dipimpin almarhum Tgk Tunom dan Abu Kasem TB.
Diharapkan bagi orang tua yang ingin memasukan anak nya jenjang Sd dan Mi Dayah Terpadu Nurul Jadid Peusangan Bireuen,bisa langsung datang ke komplek Dayah Jln,Simpang Balee Stui lorong Tgk raja jarak berkisar 350 meter ,Desa Cot Ijue Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen, ( Hendra)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar